PELATIHAN PENCEGAHAN TINDAK PEMALSUAN TULISAN, TANDA TANGAN DAN PEMALSUAN DOKUMEN (GRAFONOMI) DI ERA DIGITALISASI

PELATIHAN PENCEGAHAN TINDAK PEMALSUAN TULISAN, TANDA TANGAN DAN PEMALSUAN DOKUMEN (GRAFONOMI) DI ERA DIGITALISASI

PELATIHAN PENCEGAHAN TINDAK PEMALSUAN TULISAN, TANDA TANGAN DAN PEMALSUAN DOKUMEN (GRAFONOMI) DI ERA DIGITALISASI
PELATIHAN PENCEGAHAN TINDAK PEMALSUAN TULISAN, TANDA TANGAN DAN PEMALSUAN DOKUMEN (GRAFONOMI) DI ERA DIGITALISASI

Latar Belakang Penelitian

Perkembangan teknologi digital membawa kemudahan dalam proses administrasi dan pertukaran dokumen, namun juga membuka peluang terjadinya pemalsuan tulisan, tanda tangan, dan dokumen elektronik. Kasus-kasus penipuan dan penyalahgunaan dokumen kian meningkat, baik di sektor publik maupun swasta.
Pelatihan ini dirancang untuk meningkatkan kemampuan peserta dalam mengenali ciri-ciri pemalsuan secara manual maupun digital melalui pendekatan grafonomi, serta memahami teknik pencegahan dan pembuktiannya dalam konteks hukum modern.

Tujuan Pelatihan

  1. Memberikan pemahaman tentang konsep dan ruang lingkup grafonomi dalam mendeteksi pemalsua
  2. Meningkatkan kemampuan analisis tulisan tangan, tanda tangan, dan dokumen secara forensik sederhana.
  3. Mengetahui teknik identifikasi pemalsuan dokumen digital dan tanda tangan elektronik.
  4. Meningkatkan kewaspadaan serta kemampuan pencegahan tindak pemalsuan di lingkungan kerja
  5. Memahami aspek hukum dan pembuktian tindak pemalsuan dalam praktik peradilan.

Tempat Pelaksanaan :

Platinum Adiisucipto Hotel & Conference Center, Jl. Raya Solo-Yogyakarta No. 28, Sleman, Yogyakarta

Pelaksanaan Pelatihan

Tanggal Pelaksanaan : 12 s.d 13 November 2025

Waktu Pelatihan : 09.00-14.00

Materi Pelatihan

  1. Latar Belakang Munculnya Grafonomi
  2. Dasar Ilmu Grafonomi
  3. Fungsi Grafonomi
  4. Pengamatan dan Memaknai Arah Tulisan Tangan
  5. Pengamatan Terhadap Beberapa Bentukan Huutf
  6. Teknik Analisis Tanda Tangan
  7. Analisis Dokumen Fisik dan Unsur Material
  8. Forensik Digital dan Tanda Tangan Digital
  9. Modus Pemalsuan di Era Digital
  10. Strategi Pencegahan dan Pengendalian Internal
  11. Penanganan Hukum dan Prosedur Pelaporan
  12. Praktik dan Dimulasi Kasus

Sasaran Peserta

  1. Pejabat administrasi dan arsiparis instansi pemerintah atau swasta.
  2. Notaris, advokat, staf legal, dan SDM perusahaan.
  3. Pegawai bank, lembaga keuangan, dan lembaga pendidikan.
  4. Aparat penegak hukum dan tenaga pemeriksa dokumen.
  5. Siapa pun yang terlibat dalam pengelolaan dan verifikasi dokumen.

Manfaat Pelatihan

  1. Peserta mampu mengenali ciri dan indikasi pemalsuan tulisan, tanda tangan, serta dokumen.
  2. Meningkatkan keamanan administrasi dokumen baik dalam bentuk fisik maupun digital.
  3. Memahami langkah preventif dan prosedur penanganan dugaan pemalsuan.
  4. Menambah wawasan grafonomi sebagai alat bantu investigatif dan pembuktian hukum.

Fasilitas Pelatihan

  1. E-Sertifikat Pelatihan
  2. Free Konsultasi
  3. Soft Copy Materi
  4. Souvenir
  5. Straterkid
  6. Trainer
  7. Kemeja/Kaos
  8. Grup Pelaksanaan dan Pendampingan

Biaya Pelatihan

1.250.000 (Tidak Termasuk Biaya Transportasi Peserta ke Tempat Pelatihan)

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *

Copyright © 2025 Justitia Training Center